
Bismillah.
Alhamdulillah.
Sebagian besar donasi bantuan Covid-19 sudah disalurkan.
Bantuan Covid-19 ini disalurkan kepada penderita, orang-orang yang isoman karena kontak erat, sampai dengan yang meninggal dari kalangan :
- Da’i-da’i Jogja;
- Ustaz dan Ustazah SDIT Yaa Bunayya;
- Murid SDIT Yaa Bunayya;
- Wali murid SDIT Yaa Bunayya;
- Takmir Masjid;
- Pengurus YPIA;
- .Aktivis Dakwah; dan
- Masyarakat Umum.
Total penerima bantuan Covid-19 berjumlah : 70 orang
Secara umum, bantuan disalurkan berdasarkan kebutuhan penerima berupa :
- Santunan uang;
- Sembako;
- Obat dan Vitamin;
- Roti dan Biskuit;
- Biaya Swab Antigen; dan
- Makanan siap saji.
Total dana yang telah disalurkan sejumlah Rp29.691.000,-
Kami sampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada para muhsinin atas ketulusan hatinya di masa pandemi ini.
Jazakumullahu khairan. Semoga Allah Ta’ala membalas kebaikan bapak ibu sekalian dengan sebaik-baik balasan. Allahumma aamiin.
=====
???? Broadcasted by :
Tim Donasi Dakwah YPIA Yogyakarta
(Yayasan Pendidikan Islam Al-Atsari)
???? 085747223366 | 082225979555
???? IG | FB | TG : @ypiaorid
???? ypia.or.id

Leave a Reply